hanyalah sebuah blog sederhana tempatku menyimpan kata....
Senin, 14 Agustus 2017
Sedikit Hasil namun Rutin...
Tak usah berkecil hati dengan sedikitnya hasil yang engkau dapatkan, karena jika engkau mampu merutinkannya, maka itu lebih baik daripada hasil yang banyak tapi tidak konstan dan tidak bertahan lama.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar